Review
“Ghost Rider: Spirit of Vengeance”
Columbia Pictures
Action, Fantasy, Thriller
Ghost Rider: Spirit of Vengeance merupakan sekuel dari Ghost Rider yang berhasil meraup keuntungan komersial sebesar US$228 juta dari biaya produksi sebesar US$110 juta ketika dirilis pada tahun 2007 yang lalu… walaupun mendapatkan kritikan tajam dari kritikus film dunia dan “berhasil” memberikan Cage sebuah nominasi Razzie ... More

Review By amir, 18 Februari 2012 - Comment

“#republiktwitter”
Rupakata Cinema/Amalina Pictures
Drama, Comedy
Pertama kali diluncurkan ke dunia maya pada tahun 2006 dan hingga saat ini telah memiliki sebanyak 300 juta pengguna di seluruh dunia – dengan 2,34% dari pengguna tersebut berada di wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia – situs jejaring sosial Twitter telah menjadi sebuah fenomena sosial tersendiri bagi masyarakat dunia. Begitu ... More

Review By amir, 18 Februari 2012 - Comment

“This Means War”
20th Century Fox
Comedy, Romance, Action
Untuk seseorang dengan talenta seperti Reese Witherspoon – talenta yang telah memenangkannya sebuah Academy Award (Walk the Line, 2005) – adalah cukup mengherankan untuk melihat Witherspoon terus menerus memilih berbagai material cerita film yang sepertinya kurang mampu untuk mengeksplorasi talenta aktingnya tersebut. Tentu, pasca ... More

Review By amir, 17 Februari 2012 - Comment

“Haywire”
Irish Film Board/Relativity Media
Action, Thriller
Adalah sangat mudah untuk membayangkan Haywire jatuh ke tangan seorang sutradara yang ahli dalam menangani film-film aksi untuk kemudian dieksekusi sebagai sebuah film yang menempatkan sang karakter wanita utama berjuang menuntut keadilan dan mencari kebenaran mengenai sebuah masalah dengan melalui berbagai perjuangan yang mengharuskannya ... More

Review By amir, 12 Februari 2012 - Comment

“Malaikat Tanpa Sayap”
Starvision Plus
Drama, Romance
Sejujurnya, dengan deretan film seperti Perempuan-Perempuan Liar (2011), Penganten Sunat (2010) serta Preman In Love (2009) mengisi daftar filmografinya dalam tiga tahun terakhir, adalah sangat mudah untuk melupakan fakta bahwa Rako Prijanto adalah orang yang sama yang bertanggungjawab untuk keberadaan naskah cerita film drama romansa remaja ... More

Review By amir, 12 Februari 2012 - Comment

“Bila”
Maxima Pictures/Unlimited Production
Drama, Romance
Terlepas dari poster filmnya yang harus diakui benar-benar mampu menghantarkan kesan romantisme yang kuat kepada para penonton film ini, jalan cerita yang ditawarkan oleh Bila sama sekali tidak mampu untuk memperkuat kesan tersebut. Bercerita tentang kisah cinta segitiga antara tiga karakter utamanya, dengan memanfaatkan momen tren kisah ... More

Review By amir, 11 Februari 2012 - Comment

Page: << First | < Prev | ... 196 | 197 | 198 | 199 | 200 | ... | 249 | Next > | Last >>

© Copyright 2010 by Flick Magazine - Design by Hijau Multimedia Solution. All Rights Reserved.