Review
“John Wick”
Entertainment One
Action, Thriller
Kembalinya Dengan Gemilang Aksi Laga Ke Ranah Keras Dan Gahar Beberapa tahun terakhir ini Hollywood seperti kehilangan taji dalam memberikan film-film aksi laga yang mengandalkan kekerasan yang prima sebagai sajiannya. Alasan mengerjar rating PG-13 sepertinya dapat menjadi kambing hitam. Mengapa tidak? Dengan rating tersebut maka pangsa ... More

Review By haris, 03 November 2014 - Comment

“Fury”
Columbia Pictures
Action, War
Tersusun atas setumpuk kisah menarik dengan sudut-sudut yang belum sepenuhnya tereksplorasi, tidak mengherankan apabila Perang Dunia II menjadi salah satu topik perbincangan yang digemari oleh para sineas perfilman dunia. Bukan sebatas disukai di kalangan Blok Sekutu, tetapi merembet pula ke Blok Poros. Setiap tahun, kamu akan menjumpai film yang ... More

Review By tarizsolis, 02 November 2014 - Comment

“Happy New Year”
Yash Raj Films
Comedy, Action
Apabila kamu mencari orisinalitas padaHappy New Year, nyaris mustahil untuk memperolehnya. Tengok saja pada plotnya: sekelompok pecundang yang terdiri atas sejumlah bintang Bollywood kelas A menyamar sebagai peserta kejuaraan tari tingkat dunia untuk mencuri sebuah berlian berharga. Terdengar,errr... begitu familiar? Sekilas akan ... More

Review By tarizsolis, 31 Oktober 2014 - Comment

“Tak Kemal Maka Tak Sayang”
MD Pictures
Comedy
Apabila diperkenankan untuk mengucap kejujuran, sebetulnya hati ini tiada memiliki ketertarikan untuk menyaksikanTak Kemal Maka Tak Sayang.Well, selain bukan penggemar gaya Kemal Palevi dalam berkelakar di atas panggung, traumatis terhadap film teranyar Raditya Dika – sebagai sesama pelakustand up comedy– yang ... More

Review By tarizsolis, 30 Oktober 2014 - Comment

“Chef”
Open Road Films
Comedy
Saat memutuskan untuk menyantap film yang dikategorikan sebagai ‘food porn’ –well, kurang lebih ini film kuliner – kamu tentu telah mengetahui apa yang akan dihadapi. Pemandangan makanan menggiurkan mata bertebaran sepanjang durasi, menggoda iman perutmu yang senantiasa merintih-rintih memohon untuk diisi dengan ... More

Review By tarizsolis, 28 Oktober 2014 - Comment

“3 Nafas Likas”
Oreima Films
Drama, Biopic
3 Nafas Likas, Memberi Hidup Luar Biasa Untuk Sosok Yang Biasa Siapa itu Likas? Sebuah pertanyaan yang mungkin muncul saat mengetahui jika film 3 Nafas Likas diangkat dari kisah kehidupan seorang yang nyata. Lantas muncul pertanyaan lain, apa urgensinya hingga kisah hidupnya layak untuk difilmkan? Pertanyaan yang wajar, mengingat ruang lingkup ... More

Review By haris, 18 Oktober 2014 - Comment

Page: << First | < Prev | ... 118 | 119 | 120 | 121 | 122 | ... | 249 | Next > | Last >>

© Copyright 2010 by Flick Magazine - Design by Hijau Multimedia Solution. All Rights Reserved.