News
Jumat, 26 Juli 2013 - 22:26:05 WIB
Rosamund Pike Terpilih Jadi Pemeran Utama "Gone Girl"
Posted by : nita

Setelah melewati audisi dengan berbagai macam aktris ternama seperti Natalie Portman, Olivia Wilde, Charlize Theron, Julianne Hough, Emily Blunt, dan Abbie Cornish, aktris Inggris Rosamund Pike akhirnya terpilih untuk ... More
(Comments)

Jumat, 26 Juli 2013 - 04:54:59 WIB
Chris Evans dalam Trailer Terbaru "Snowpiercer"
Posted by : nita

Satu film kolaborasi sineas Hollywood dan Korea Selatan akan beredar tahun ini! "Snowpiercer", film sci-fi arahan sutradara Joon-ho Bong yang menceritakan kehidupan manusia setelah bencana yang diakibatkan global ... More
(Comments)

Jumat, 26 Juli 2013 - 04:30:03 WIB
James McAvoy Akan Perankan Victor Frankenstein
Posted by : nita

Aktor berbakat Inggris James McAvoy dikabarkan telah terpilih untuk memerankan tokoh monster legendaris Frankenstein dalam film yang diadaptasi dari novel Mary Shelley dengan judul yang sama. McAvoy akan bergabung ... More
(Comments)

Kamis, 25 Juli 2013 - 23:28:29 WIB
Feature: Film-film yang akan Dirilis pada Tahun 2015
Posted by : nita

Setelah berbagai macam rumah produksi mengumumkan film-film baru dan sekuel yang akan dijadwalkan rilis pada tahun 2015, sepertinya bisa disimpulkan tahun tersebut akan menjadi salah satu tahun terbesar untuk industri ... More
(Comments)

Kamis, 25 Juli 2013 - 05:29:50 WIB
Trailer Perdana "47 Ronin" yang Dibintangi oleh Keanu Reeves
Posted by : nita

Keanu Reeves akan kembali menghiasi layar kaca dalam film action sci-fi kolosal "47 Ronin" yang didasarkan pada kisah nyata sekelompok samurai di Jepang pada abad ke-18. Dalam film ini dikisahkan seorang terasing ... More
(Comments)

Kamis, 25 Juli 2013 - 04:54:45 WIB
Depp, Paltrow, dan McGregor akan Bermain dalam "Mortdecai"
Posted by : nita

Tiga aktor ternama Johnny Depp, Gwyneth Paltrow, dan Ewan McGregor dikabarkan akan tampil bersama di layar lebar dalam film kriminal komedi "Mortdecai". Film ini merupakan adaptasi dari buku "The Great Mordecai ... More
(Comments)

Page: << First | < Prev | ... 369 | 370 | 371 | 372 | 373 | ... | 543 | Next > | Last >>

© Copyright 2010 by Flick Magazine - Design by Hijau Multimedia Solution. All Rights Reserved.