Jumat, 15 Oktober 2010 - 11:28:05 WIB Mari kita bersama selamatkan Jiffest! Posted by : admin Kabar buruk ini baru saja beredar 2 hari lalu, meskipun telat, berita ini cukup krusial, mengingat Jiffest adalah festival film di Indonesia yang paling besar dan bisa dibilang, yang terbaik.Panitia mengungkapkan ... More
(0 Comments) |
Sabtu, 09 Oktober 2010 - 11:14:18 WIB Dua Film Bung Karno Disiapkan Posted by : rawkus Yang satu mengambil kisah percintaan Bung Karno dan Fatmawati, satunya lagi adalah kisah Soekarno dan Inggit. Meski beberapa sumber menuliskan ibu Ingrid, kemungkinan yang dimaksud adalah Inggit Garnasih, mantan istri ... More
(4 Comments) |
Selasa, 05 Oktober 2010 - 12:20:49 WIB Indonesia International Fantastic Film Festival (INAFFF) 2010 Posted by : titoe Satu lagi festival film bertaraf Internasional yang akan meramaikan dunia film Indonesia akan hadir, bedanya Screamfest bukan hanya sekedar festival biasa. Screamfest mengangkat genre khusus yang membuatnya ... More
(0 Comments) |
Jumat, 24 September 2010 - 02:10:12 WIB Kompetisi Menulis Prequel Madame X Posted by : titoe Kembangkan ide ide gilamu dan bikin cerita prequel yang paling unik dan dapetin kesempatan untuk berlibur ke Pulau Komodo 3 hari 2 malam untuk 3 pemenang, bareng pemain dan pembuat film Madame X di bulan November ... More
(0 Comments) |