News
Senin, 12 Mei 2014 - 11:50:18 WIB
'Star Wars VII' Akan Memulai Suting di Abu Dhabi
Posted by : haris

Abu Dhabi telah dipilih olehJ.J. Abrams sebagai daerah suting pertamaStar Wars:Episode VII terutama untuk wilayah padang pasir sebagai seting. Menurut laporan yang dikutip dari Comingsoon.net, suting ... More
(Comments)

Jumat, 09 Mei 2014 - 09:40:15 WIB
Flick Magazine Weekly Movie Guide: 09 May
Posted by : haris

Meski bisa dikatakan musim panas sudah dimulai, namun minggu ini kita belum kedatangan film blockbuster Hollywood lainnya. Tapi begitu, ada tiga film Indonesia baru yang bisa disaksikan hari ini. Tiga-tiganya menarik ... More
(Comments)

Kamis, 08 Mei 2014 - 10:03:22 WIB
Lionsgate Tengah Menyiapkan Franchise 'Power Rangers'
Posted by : haris

Rasa-rasanya sebagian besar dari kita besar dengan menyaksikan serial Power Rangers. Serial yang dikreasikan oleh duoHaim Saban danShuki Levy sudah berusia lebih dari dua dekade dan tidak menunjukkan gejala ... More
(Comments)

Rabu, 07 Mei 2014 - 10:41:58 WIB
Gerard Butler Batal Terlibat Dalam Remake 'Point Break'
Posted by : haris

Point Break (1991) merupakan salah satu film di awal karirKathryn Bigelow yang telah membesarkan namanya. Tidak hanya sukses di pasaran, film yang dibintangi oleh Keanu Reeves dan Patrick Swayze ini pun sudah ... More
(Comments)

Senin, 05 Mei 2014 - 11:35:35 WIB
Apakah Marvel Tengah Merencanakan Film Solo 'Hulk'?
Posted by : haris

Hulk merupakan salah satu anggota The Avengers yang mencuri perhatian. Bahkan sebelum Iron Man, Captain America dan Thor, sudah ada film yang menampilkan aksi solo Hulk, yaitu Hulk (2003) karya Ang Lee dan menyusul ... More
(Comments)

Minggu, 04 Mei 2014 - 14:50:22 WIB
Flick's 2014 Summer Movie Guide Part I
Posted by : haris

Musim panas. Mungkin bagi yang tinggal di Indonesia yang hanya mengenal dua musim, tidak begitu familiar dengan konsep tersebut. Namun musim panas kita kenal sebagai ajang perilisan film-film Hollywood berskala ... More
(Comments)

Page: << First | < Prev | ... 331 | 332 | 333 | 334 | 335 | ... | 543 | Next > | Last >>

© Copyright 2010 by Flick Magazine - Design by Hijau Multimedia Solution. All Rights Reserved.